Jumat, 25 Agustus 2017

Paket Wisata Camping Gunung Bromo

Paket Wisata Camping Bromo Sunrise


Paket Camping Bromo adalah paket wisata Camping di penanjakan Bromo. Jika anda pernah menikmati keindahan Cemping di Dieng, Bandung, Bogor dan kawah Ijen, maka kali ini saatnya anda mencoba Camp di gunung Bromo sekaligus menikmati keindahan matahari terbit (Bromo Sunrise Tour). ada beberapa lokasi atau tempat Camping di Bromo yang wajib anda nikmati sensasinya, tidak heran jika para peserta camping menyebutnya, Gunung Bromo adalah tempat camping terbaik dan terindah di indonesia, karna selain Camping di Bromo kita juga dapet menikmati keindahan matahari terbit (bromo sunrise) dan juga Bromo Milky Way yang merupakan salah satu tempat terindah melihat milky way di indonesia.

Paket Wisata Camping Di Gunung Bromo,

Camping Tour – Camping Di Gunung Bromo, Sebagai tempat Camping terbaik di jawa timur, indonesia, maka kami agent wisata Bromo Travel menjadikan gunung bromosebagai tempat tujuan utama bagi anda yang ingin ngecamp atau Camping, kami menawarkan pilihan private tour paket Camping ke Bromo atau paket wisata camping keluarga di bromo, tentu kami menyesuaikan dengan waktu yang anda inginkan, baik itu paket Camping 1 malam atau Camping 2 hari 1 malam / 3 hari 2 malam. Akan tetapi kami akan memberi gambaran paket camping bromo 2 hari 1 malam dengan start dari Surabaya, Malang, Kota Batu, Banyuwangi.
Untuk menikmati paket Camping Bromo. anda dapat memulai dari Surabaya, Malang, Kota Batu, Banyuwangi dan beberapa pusat kota Jawa Timur lainnya, Berikut jadwal / Itinerary Paket Wisata Camping Bromo Sunrise Tour 2 Hari 1 Malam.
HARI KE 1 : SURABAYA / MALANG – LOKASI CAMPING BROMO – BROMO SUNSET TOUR
  • Untuk mengawali paket Camping ini, kami menjemput anda dari bandara surabaya, malang, banyuwangi, bali/hotel, kemudian menuju tempat parkir didaerah cemoro lawang selama 3,5 jam.
  • Setelah tiba ditempat parkir jeep bromo national park, lalu melanjutkan perjalanan ke lokasi camping puncak tertinggi dengan Jeep 4 wd dan membuat tempat camping / kamp untuk 1 malam menginap di tenda sambil menikmati keindahan alam sekitar dari puncak, (Apabila kita tiba di area bromo lebih awal atau sekitar pukul 15:30, maka kita berkesempatan untuk menikmati indahnya Sunset Bromo Tour ).
HARI KE 2 : BROMO MILKY WAY – SUNRISE TOUR – MALANG, SURABAYA AIRPORT
  • Dalam paket camping ini kami juga mengajak untuk menikmati keindahan milky way Bromo, Disini guide kami akan menemani untuk menemukan penampilan milky way yang bagus dan menikmati keindahannya sampai pada jam 05:00.
  • Selanjutnya kita menunggu terbinya sunrise pada pikul 05:20. hingga melihat panorama sekitar Gunung Bromo yaitu lautan pasir, Gunung Batok dan Gunung semeru (gunung tertinggi di Jawa) hingga finish jam 06.30 AM.
  • Setelah selesai kemudian melanjutkan ke kawah bromo selama 25 menit dengan menggunakan jeep Bromo dan berhenti di laut pasir, kemudian melakukan soft trekkingke kawah selama 30 menit atau dengan menggunakan transportasi kuda selama 15 menit.
  • Pukul 08.00 pagi kemabali ke lokasi parkir jeep Bromo, kemudian melanjutkan tour ke Savana, Bukit Teletibues tour dan Pasir Berbisik.
  • Setelah itu kami mengantar anda kembali menuju lokasi penjemputan awal, yaitu di Bandara Surabaya / Malang. Maka, Paket Camping Bromo, selesai.
Demikian ulasan mengenai Paket Wisata Camping Bromo 2 Hari 1 Malam. Untuk info selengkapnya mengenai harga paket wisata Camping Bromo, pemesanan paket wisata dan sewa Jeep BromoMobil BromoMobil Kawah Ijen dan Jeep Kawah Ijensilahkan hubungi contact yang telah kami sediakan.
Pilihan Paket Wisata Bromo,Suarabaya, Jawa Timur :

Paket Camping Bromo Sunrise Tour 2 Hari 1 Malam

0 komentar:

Posting Komentar